Thursday, September 12, 2024
spot_img
HomeKegiatanSOSIALISASI KOPERASI PURNA MIGRAN SEJAHTERA

SOSIALISASI KOPERASI PURNA MIGRAN SEJAHTERA

Pada 17 Juli 2024 Koperasi Purna Migran Sejahtera telah melangsungkan kegiatan RAT, Rapat Anggota Tahunan yang pertama di Balai Desa Gondang dengan agenda laporan pertanggungjawaban pengurus, laporan pertanggungjawaban pengawas dan penyusunan kegiatan kedepan.

agar Koperasi Purna MIgran Maju dan berkembang serta di kenal oleh masyarakat luas, dan juga berkolaborasi dengan masyarakat, serta teridentifikasikan kebutuhan unruk kemajuan Koperasi di kemudian hari, maka dilakukan Sosialisasi tentang keberadaan Koperasi ini di tingkat masyarakat, tingkat OPD, dengan harapan terjadinya sinkronitas dengan pola program OPD terkait, pendampingan secara intensif.

Sosialisasi ini menghadirkan Narasumber Dinas Koperasi Kab Wonosobo, dan perwakilan Pengurus Koperasi Purna Migran Sejahtera. Sosialisasi ini dihadiri perwakilan OPD, Kepala Desa dari 10 desa Desbumi di 4 kecamatan, perangkat desa, PKK desa, BPD, perwakilan Kelompok PMI, dan SARI, dilaksanakan di Front One Harvest Hotel pada tanggal 14 Agustus 2024

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Recent Comments

× Hubungi Kami