Wednesday, March 12, 2025
spot_img

Yearly Archives: 2024

PSIKOSOSIAL UNTUK ANAK – ANAK KORBAN BANJIR DEMAK DI LOKASI PENGUNGSIAN

Untuk melakukan psikososial anak, Migrant CARE terlebih dahulu pada tanggal 16 Maret 2024 dan tanggal 20 Maret 2024 menyelenggarakan training untuk fasilitator yang berasal...

PEMBERIAN MAKANAN BAYI DAN ANAK DI DESA KARANGANYAR KAB. DEMAK

Selain beberapa kegiatan yang sudah dilakukan oleh Migrant Care dan Save The Children antara lain : Pembagian Family Hygene Kit Korban Banjir Demak, Bantuan...

PAKET KEMBALI KE SEKOLAH ANAK – ANAK KORBAN BANJIR DEMAK

Dukungan Paket Kembali ke sekolah direncanakan Tas Sekolah bersama dengan perangkat tulis yang dibutuhkan siswa. Untuk itu Tim MIgrant CARE berkoordinasi dengan Kepala Sekolah...

Clearing Data Survey Potensi Ekonomi dan Perlindungan Sosial Pekerja Migran Purna Kab Wonosobo, 2024

Pada tahun 2022 dan tahun 2023 telah diselenggarakan Survey kondisi dan potensi ekonomi pekerja migran Indonesia tahun kepulangan 2017 - 2022 yang mempunyai usaha...

BANTUAN AIR BERSIH UNTUK KORBAN BANJIR DEMAK

Air bersih menjadi persoalan serius yang dihadapi warga terutama saat kembali ke rumah pasca genangan di lingkungannya. Banyak rumah tangga  yang pompa airnya rusak...

PEMBAGIAN FAMILY HYGENE KIT KORBAN BANJIR DEMAK

Kamis, 08 Februari 2024 telah terjadi bencana banjir yang disebabkan oleh hujan deras di wilayah hulu dan debit air meningkat yang mengakibatkan Tanggul Sungai...

SOSIALISASI KOPERASI PURNA MIGRAN SEJAHTERA

Pada 17 Juli 2024 Koperasi Purna Migran Sejahtera telah melangsungkan kegiatan RAT, Rapat Anggota Tahunan yang pertama di Balai Desa Gondang dengan agenda laporan...

Pendidikan Dasar Perkoperasian, Koperasi Purna Migran Sejahtera Wonosobo

Koperasi Produsen Purna Migran Sejahtera Kab. Wonosobo adalah koperasi yang sudah berbadan hukum dengan Nomor AHU 0006910.AH.01.29 TAHUN 2022. Koperasi ini adalah kelembagaan ekonomi...

Pekerja Migran Banyuwangi Diduga Jadi Korban Kekerasan di Malaysia

Berdasarkan laporan yang diterima DPW SBMI Jawa Timur dari pihak keluarga, alasan pemotongan gaji tersebut, karena DR sering melakukan kesalahan kerja. Sehingga setiap kali...

Kejaksaan Osaka Bebaskan Revi, Migrant Care Minta WNI Waspada Jebakan Kurir Narkoba

TEMPO.CO, Jakarta - Revi Cahya Sulihatun telah dibebaskan oleh Kejaksaan Osaka, Jepang atas tuduhan dugaan kepemilikan narkotika seberat 1,5 kg. Sebelumnya Revi ditahan saat tiba di Bandara Internasional Kansai...

Most Read

× Hubungi Kami